Anemia Defisiensi Besi

Anemia defisiensi besi  adalah kondisi seseorang dimana tubuh tidak memiliki cadangan zat besi yang cukup untuk memenuhi kebutuhan atau bisa juga diartikan suatu kondisi dimana sel darah merah berkurang secara drastis karena kekurangan zat besi yang menjadi bahan utama pembentuk sel darah merah.

Defisiensi atau kekurangan zat besi ini bisa terjadi jika pengurangan elemen zat besi lebih besar daripada proses asimilasinya. Selain pada penderita anemia, defisiensi zat besi bisa juga terjadi pada balita atau remaja yang memang masih membutuhkan banyak zat gizi terutama besi untuk pertumbuhan. Pada balita, pemberian asi secara ekslusif selama 6 bulan bahkan dianjurkan sampai umur 2 tahun dimaksudkan agar semua kebutuhan zat gizi termasuk zat besi terpenuhi karena ASI merupakan sumber zat besi yang bisa diandalkan.

Selain sebab-sebab diatas, anemia defisiensi besi juga bisa terjadi secara fisiologis maupun patologis sebagai berikut :
  1. Secara Fisiologis seorang wanita kehilangan zat besi pada masa mentruasi dan kehamilan. Bahkan pada masa kehamilan seorang ibu bisa kehilangan 900mg ZE+ karena diberikan kepada janin.
  2. Secara Patologis, pendarahan saluran pencernaan  bisa menjadi penyebab terjadinya anemia defisiensi besi. Hal lain yang bisa menyebabkan defisiensi adalah serangan parasit cacing dalam saluran pencernaan seperti cacing tambang. Oleh karena itu disarankan untuk mengkonsumsi obat cacing untuk mengontrol populasi cacing dalam saluran cerna.

Baca juga artikel terkait lainnya :

Atau artikel di blog saya yang lain :

Gejala Usus Buntu | Penyebab Usus Buntu


Usus Buntu Adalah
Appendix atau yang disebut juga umbai usus buntu adalah merupakan suatu pipa kecil dengan panjang sekitar ¼ inci dan terletak di ujung usus buntu atau bagian pertama dari usus besar.  Gangguan atau peradangan pada umbai usus buntu inilah yang disebut sebagai penyakit usus buntu atau Appendicitis.

Penyebab Usus Buntu
Penyebab usus buntu secara pasti belum bnayak diketahui, namun ada beberapa penyebab yang sering kita jumpai pada penderita usus buntu antara lain :
Feses yang keras dan susah buang air besar, hal ini mengakibatkan meningkatnya kemungkinan masuknya feses ke dalam saluras appendix dan memicu terjadinya peradangan.
Selain itu infeksi cacing atau bakteri juga bisa menjadi penyebab usus buntu.
Terlalu banyak makan cabai dan jambu biji beserta isinya juga bisa memicu usus buntu.

Gejala Usus buntu
Meskipun tidak bisa dipastikan, namun ada beberapa gejala yang umum dialami oleh penderita usus buntu antara lain :

Perasaan mual, muntah yang disertai rasa nyeri pada perut bagian kanan bawah dan sekitar pusar.
Jika peradangan berlanjut semakin parah maka penderita akan mengalami demam tinggi bahkan bisa diatas 38 derajat celcius.

Diolah dari berbagai sumber.

Silahkan baca juga artikel yang lain tentang usus buntu di web berikut :
deherbal.com | Penyebab dan ciri-ciri usus buntu

Baca Juga artikel menarik lainnya di rumputeki.blogspot.com
Cara Mengobati Jerawat dengan air lemon dan Madu

Cara Menghilang Jerawat | Tips Mengurangi Jerawat | cara hilangin jerawat

Cara Menghilang Jerawat  menggunakan Bawang putih

Bawang putih sangat populer sebagai aroma bumbu masakan dan rasa yang membuat hidangan lezat. Bawang putih juga memiliki rasa yang tidak menyenangkan ketika dimakan mentah.Kadang-kadang kita menjadi malas menyentuhnya. Namun, salah satu tanaman bawang putih memiliki banyak manfaat untuk pengobatan. Bawang putih telah terbukti efektif dalam pengobatan jerawat.

Caranya Sangat mudah, ambil beberapa siung bawang putih dan gerus sampai halus, lalu oleskan pada wajah yang berjerawat. Anda dapat melakukan sebanyak 3 kali sehari sampai jerawat hilang.

Tips Mengurangi Jerawat  dengan Madu dan kapur

silahkan coba obat jerawat  mana yang tepat sesuai dengan jenis kulit Anda. Kali ini kami mencoba untuk melakukan pengobatan jerawat dengan madu dan jus lemon.

Tapi , mengapa bisa menggunakan madu dan pengobatan jus lemon untuk jerawat?
Karena bisa jadi dalam madu, ada  bahan desinfektan untuk membunuh bakteri yang melekat pada jerawat yang menjadi penyebab wajah meradang. Pada saat yang sama, air jeruk nipis dapat mengurangi kadar minyak pada wajah sehingga dapat mencegah kotoran di wajah yang menyebabkan penyumbatan pada pori-pori.

Silahkan buat ramuanya langsung;

1. Ambil dan tekan lemon sehingga berair, sekitar 1 sdt.
2. Campur dengan 1 sendok teh madu.
3. Lalu oleskan campuran ini pada wajah dan diamkan selama sekitar 30 menit.
4. Kemudian, bilas dengan air dingin.

semoga resep ini bisa untuk pengurangan jerawat Anda, yang paling penting adalah gunakan secara teratur dan jangan putus asa.

Silahkan lihat Cara Menghilang Jerawat | Tips Mengurangi Jerawat | cara hilangin jerawat lebih lengkap di Cara menghilangkan bekas jerawat I deherbal.com